Profil Isyana Sarasvati

Profil Isyana Sarasvati . Seorang Penyanyi dan penulis lagu yang sedang naik daun di Indonesia, berikut ulasan kami tentang Profil Isyana Sarasvati beserta biografinya.


Profil dan Biografi Isyana Sarasvati

Lahir di Bandung Jawa Barat pada bulan Mei tanggal 2 tahun 1993. Memiliki nama lain yakni Ivanna Sarasvati. Mempunyai Orang tua bernama Sapta Dwikardana dan Luana Marpanda. Isyana pernah bersekolah di Nanyang Academy of Fine Arts di Singapore dan di the Royal College of Music, di United Kingdom atau Inggris. 

Pada profil Isyana ini di beritahukan bahawa dalam setiap lagu Isyana, dialah sendiri yang menulis lagunya. Sebagai penulis lagu Isyana juga menjadi penyanyi dalam opera di Singapore. 

Isyana memiliki Album yang keluar tahun 2015 yakni berjudul Explore. Namun dia telah merilis 3 Single lagu yakni pada tahun 2014 Keep Being You, tahun 2015 Stay In Life dan You Are ft. Rayi.
Isyana juga pernah membintangi Film layar lebar berjudul Realm 3 Colors pada tahun 2015. 

Selain itu, Isyana juga banyak mendapatkan penghargaan yakni :
dari yang terbaru NET. Indonesian Choice Awards pada tahun 2015 kemudian di tahun 2013 Isyana mendapatkan Gold Certificate, 5th Bangkok Opera Foundation Singing Competition, di Bangkok, Thailand masih di tahun yang sama ia juga mendapatkan 1st Place, Professional Category, the National Vocal Competition Song Poetic Ananda Sukarlan, Indonesia. 

Pada tahun 2012 Ia mendapatkan 3 penghargaan yakni :
1st, 6th ringing Kaw Tan / Tan echoed Ann Memorial Vocal Competition, Singapore, Semifinalist Yamaha Electone Concours, Japan dan Was elected as one of 15 Composer Electone Yamaha World appearing on Electone Concours [YEC] in Tokyo, Japan. 

Tahun 20007 dan 2010 Ia adalaha National finalists Yamaha Piano Competition, kemudian juga pada tahun 2008 - 2009 dan 2011 Isyana mendapatkan Winner of the Grand Prix Asia Pacific Electone Festival. 

Demikian Profil Isyana Sarasvati dan biodata nya. Terima Kasih 
Share:

Page Views

Copyright © Aneka Profil & Informasi | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | Distributed By Blogger Templates20